Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "tulluk" Menurut Kamus Batak Indonesia

Kamus ini menjelaskan Arti Kata tulluk menurut Kamus Batak Indonesia. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata tulluk.

definisi tulluk

tulluk= manulluk, menusuk, mencelupkan, menyentuh, menyerondol sesuatu dengan jari-jari atau dengan tongkat. manullukhon, mencelupkan sesuatu. tartulluk mata, ada sesuatu yang masuk ke dalam mata dan menyentuhnya. santulluk, satu sentuhan, sekali. situlluk na marbosar, siapa yang menyentuh bisul yaitu yang memperbesar sakit hatinya bila ia mengingatkannya.

Lebih lanjut mengenai tulluk
Contoh kalimat untuk "tulluk"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "tulluk" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata tulluk untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai tulluk

tulluk terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

masuk

masuk. masuk tu jabu, masuk ke dalam rumah. ndang masuk, tidak masuk, itu tidak termasuk di dalamnya, itu tidak dapat diterima. masuk singkola, diterima masuk sekolah. hamasuhan, tempat jalan masuk, dapat dimasuki. pamasukhon, memasukkan, membawa ke dalam. masuk tardidi, dipermandikan, dibabtiskan. masuk silom, menjadi Islam. dimasuhi, dimasuki. masuk, hal perbuatan masuk, pemasukan.

tulluk

manulluk, menusuk, mencelupkan, menyentuh, menyerondol sesuatu dengan jari-jari atau dengan tongkat. manullukhon, mencelupkan sesuatu. tartulluk mata, ada sesuatu yang masuk ke dalam mata dan menyentuhnya. santulluk, satu sentuhan, sekali. situlluk na marbosar, siapa yang menyentuh bisul yaitu yang memperbesar sakit hatinya bila ia mengingatkannya.

ada

= adong, tersedia, ada (hanya dalam bentuk ingkar). soada, tidak ada, lihat. so I.

dalam

mandalamhon, memasukkan, membasmi, membinasakan (tabas).

dan

I. cendawan, jamur. danon, bercendawan, penuh dengan jamur, berjamur. dan pohul, sejenis cendawan. II. dan, penunjuk waktu, sering dihubungkan dengan kata bertanya. piga. piga dan, berapa lama. ndang piga dan, tak berapa lama.

ia

I. kalau, jika, bilamana. ia olo ho, jika engkau mau. ia molo, = molo. II. mengenai (= anggo, ianggo). ia bada i nunga montok, mengenai perselisihan itu, itu sudah berhenti. III. ibana, ia, dia (Angkola). IV. mariaia, bersorak-sorak karena gembira, bersukacita.

na

I. kata pengganti penghubung. halak na hutanda, orang yang saya kenal. nasa na adong, semua yang ada, segala sesuatu. na parjolo, yang pertama. na uli, yang bagus, yang elok. na so uhum, hal yang tidak adil, yang tak menurut hukum. dipaboa nasida, na so jadi hami ro, diberitahukan mereka, bahwa kami tidak jadi datang. na olo do ahu, saya mau. II. di muka kata yang menunjukkan waktu masa lampau: na bodari, tadi malam, semalam. na taon i, tahun yang lewat, tahun yang lampau. na taon sada, tahun sebelum tahun yang lewat, dua tahun yang lewat. na masa onan, pekan yang terakhir, yang lampau. nantoari, kemarin. na sogotan, tadi pagi, juga: na sogot narian. III. akhiran kata pengganti kepunyaan orang ke tiga tunggal. IV. na, ambillah ini (diberikan sesuatu kepada orang).

adat

adat istiadat, kebiasaan. na so umboto adat, orang yang tidak mengetahui tatakrama adat. tidak tahu sopan santun, yang tidak mengetahui etiket (= ndang maradat).

dangir

dangirdangir, merembes, menetes mengenai air.

dangsa

dansa. Dangsina, Selatan.
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "tulluk" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Batak Indonesia
Tentang Kamus Batak Indonesia

Kamus Kamus Batak Indonesia ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Batak Indonesia, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.