Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "lehon" Menurut Kamus Batak Indonesia

Kamus ini menjelaskan Arti Kata lehon menurut Kamus Batak Indonesia. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata lehon.

definisi lehon

lehon= mangalehon, memberikan. silehonlehon, sumbangan, pemberian, kado, hadiah. pangalehonan, kepada siapa yang diberi sesuatu, alamat pemberian. masilehonan tangan, saling memberi tangan, bersalaman. diparlehon, dibagi-bagi. lehon, baik, beres. oke!

Lebih lanjut mengenai lehon
Contoh kalimat untuk "lehon"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "lehon" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata lehon untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai lehon

lehon terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

alamat

yang memberitahu, yang mengabarkan, yang menyampaikan. alamat ni surat, alamat surat. alamat ni roha, pancaindera (yang memberitahukan sesuatu kepada roha). maralamat, meramalkan dengan memakai sihir. paralamat, ahli meramal, peramal baik tidaknya hari-hari, paranormal. alamat pandang torus, paranormal, sanggup melihat alam gaib, bisa meramal sesuatu, orang yang waskita.

lehon

mangalehon, memberikan. silehonlehon, sumbangan, pemberian, kado, hadiah. pangalehonan, kepada siapa yang diberi sesuatu, alamat pemberian. masilehonan tangan, saling memberi tangan, bersalaman. diparlehon, dibagi-bagi. lehon, baik, beres. oke!

salamat

I. tabik, salam (= tabe). salamat pagi, selamat pagi. salamat taon baru, selamat tahun baru. salamat dalan, selamat jalan. salamat tinggal, selamat tingggal (bagi mereka yang tinggal). II. sasaran. marsalamat, menembak sasaran.

bait

baik, cocok.

bajur

baik, teliti, cermat, rapi mengenai pekerjaan.

denggan

baik, oke, bagus. molo songon i, denggan, kalau begitu, baiklah (oke). dengganna i, betapa baik itu. ari na denggan, hari baik. marnadenggan, berbeda baiknya, denggan roha, manis budi, baik hati, budiman. denggan do roham disi? setujukah engkau? cocok itu untukmu?, denggan basa, murah hati. denggan basam, engkau murah hati (dalam doa), baik budimu. mardenggan, berbaikan, berdamai, rukun, rujuk sekali. pardengganan, perujukan, kerukunan, perdamaian. padengganhon, memperbaiki, menengahi (duabelah pihak yang berselisih). hinadenggan, kebaikan. sun denggan, maha baik, sempurna.

do

memberi penegasan: -lah, -kah, -nya. ahu do na laho, sayalah yang pergi. na laho do ahu, yang perginya saya. sian dia do ho? dari manakah kau? i do, itulah. on do alana umbahen na ro hami, inilah sebabnya mengapa kami datang. ndada torop na marpungu, otik do, tak banyak yang berkumpul, sedikitnya.

jau

yang non-Batak. halak jau, orang bukan bangsa Batak. hata jau, bahasa asing. unte jau, sejenis jeruk. duhut jau, = baubau, tumbuhan yang berbau busuk yang daunnya bersama kapur dipakai sebagai obat sakit kepala. tu parajauan, = tu pargadisan.

minggor

memberi hati, sabar, lunak hati. ndang minggor rohana, dia tidak mau memberi hati, tidak mau kalah, tidak melunak, keras hatinya.

nampuna

yang punya, pemilik. bdk puna.
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "lehon" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Batak Indonesia
Tentang Kamus Batak Indonesia

Kamus Kamus Batak Indonesia ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Batak Indonesia, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.