Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "imbur" Menurut Kamus Batak Indonesia

Kamus ini menjelaskan Arti Kata imbur menurut Kamus Batak Indonesia. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata imbur.

definisi imbur

imbur= = simbur I.

Lebih lanjut mengenai imbur
Contoh kalimat untuk "imbur"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "imbur" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata imbur untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai imbur

imbur terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

imbur

= simbur I.

simbur

I. cepat, bertumbuh cepat, mengenai manusia dan tumbuh-tumbuhan. manimburi, mengunting rambut sewaktu hamil sebagai pengganti memendekkan dikatakan dalam waktu kritis (sebagai juga pada peperangan dan pada penyakit) kebalikan dari apa yang mau dikatakan dan anak yang baru lahir itu akan tumbuh lebih baik. II. simbursimbur, gerimis, hujan gerimis, hujan rintik-rintik. parsimburan, = onan (And).

imburu

cemburu, lihat iburu.Imong, marimongimong, berjalan cepat (bdk emong).

jimbur

marjimburjimbur, terbakar, bernyala-nyala, berpijar-pijar. marjimburjimbur hatana, berpidato secara sombong sekali.

maba (= naba)

sembuh kembali. nambura maba, dalam arti sembunyi: dia baru kelahiran anak.

nimbur

marnimburnimbur, memperoleh kulit angsa karena kedinginan.

rimbur

sibur-sibur, capung. jenis-jenis: rimbur gaja, rimbur na rara, rimbur teteng. rimbur ni hotang, ujung rotan dimana terdapat duri. unang angkupi ibana, na pasarat-sarat rimbur ni hotang do i, jangan campuri, nanti anda akan dilukai durinya, jangan kawani dia itu, karena sama halnya seperti menarik ujung rotan berduri jadinya.

timbur

manimbur, lari.

timburak

debu, abu (api). martimburak, berasap dengan abu yang beterbangan kesana kesini, beterbangan bunga api dan debunya.

golle = gellok i

kekuatan. margolle, kuat.
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "imbur" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Batak Indonesia
Tentang Kamus Batak Indonesia

Kamus Kamus Batak Indonesia ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Batak Indonesia, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.