Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "Sistem korporatis" Menurut Kamus Politik

Kamus ini menjelaskan Arti Kata Sistem korporatis menurut Kamus Politik. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata Sistem korporatis.

definisi Sistem korporatis

Sistem korporatis= Negara membuat sejumlah organisasi yang menghubungkan Negara dengan masyarakat seperti organisasi buruh, dagang, ulama, profesi dll yang ditujukan untuk membatasi peranan masyarakat secara luas dan dijadikan sebagai alat kepentingan pemerintah. Contoh korporatisme pada masa orde baru dibentuknya MUI (ulama), KNPI (pemuda), Kadin (pengusaha), Korpri (PNS), SPSI (buruh), HNSI (nelayan), Korpri (pegawai negeri)

Lebih lanjut mengenai Sistem korporatis
Contoh kalimat untuk "Sistem korporatis"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "Sistem korporatis" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata Sistem korporatis untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai Sistem korporatis

Sistem korporatis terdiri dari 2 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

KNPI

Komite Nasional Indonesia Pusat, sebuah organisasi yang anggotanya para pemuda atau organisasi-organiasi pemuda seluruh Indonesia

korporatisme

upaya ganda untuk menghubungkan negara dan masyarakat yaitu penegaraan berbagai kegiatan organisasi masyarakat dan privatisasi beberapa urusan kenegaraan

Korpri

Korp Pegawai Republik Indonesia, berdiri pada 29 Nofember 1971, sebagai sebuah organisasi yang menghimpun dan membina seluruh PNS. Pada perjalanannya menjadi salah satu onderbouw Golkar. Namun, sejak reformasi Korpri menyatakan independen atau tidak terikat dengan kekuatan politik tertentu, terutama setelah adanya kebijakan bahwa PNS harus netral

negara

-Staat (Jerman dan Belanda), state (Inggris), etat (Prancis) semua berasal dari latin yaitu status (statum) yang berarti menempatkan dalam keadaan berdiri atau membuat sendiri. Organisasi dalam suatu wilayah, mempunyai kekuasaan tertinggi yang sah dan menjalankan pemerintahannya untuk kepentingan rakyat. Negara memiliki empat sifat yang khas, yaitu; 1. memaksa, setiap warga Negara harus mentaati semua aturan bila tidak dikenakan sanksi yang memaksa 2. monopoli, Negara berkuasa penuh untuk memerintah, mengatur dan melarang rakyat sesuai dengan peraturan yang berlaku 3. mencakup semua, peraturan Negara berlaku untuk semua orang tanpa kecuali

orde

1. sistem atau masa pemerintahan 2. peraturan yang dijalankan 3. angkatan

organisasi

sekumpulan orang yang bekerja sama untuk mencapai tujuan tertentu dan memiliki dasar idiologi yang sama.

SPSI

Serikat Pekerja Seluruh Indonesia, sebuah organisasi tingkat nasional yang menghimpun para pekerja/buruh bertujuan untuk memperjuangkan nasib pekerja/buruh. SPSI didirikan pada masa orde baru untuk memudahkan pengawasan oleh peme-rintah, sebab organisasi yang sebelumnya dapat berbicara mewakili anggotanya kemudian harus berbicara mewakili organisasi yang telah ditentukan

Masa Sidang

masa di mana DPR dan DPD melakukan kegiatan-kegiatan sidang dan rapat secara kelembagaan untuk membahas agenda siding yang telah ditetapkan

Masa damai bersenjata

masa ketika tidak ada perang tetapi keadaannya menegangkan

masa reses

masa di mana DPR dan DPD melakukan kunjungan kerja dan kegiatan-kegiatan lainnya yang bukan rapat dan sidang kelembagaan atau masa istirahat dari persidangan DPR. Biasanya digunakan oleh anggota DPR untuk mendatangi kon-stituennya, menyerap aspirasi dan berkomunikasi dengan rakyat
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "Sistem korporatis" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Politik
Tentang Kamus Politik

Kamus Kamus Politik ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Politik, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.