Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Kata Awalan N Menurut Kamus Kimia

Index Kamus Kimia
Kata Awalan N Menurut Kamus Kimia
No Kata Arti
1 neutron Partikel subatom yang tak bermuatan dan massanya sekitar 1 sma.
2 nukleon sebuah proton atau neutron bila berada dalam sebuah inti atom.
3 nitrogen, keluarga (nitrogen family) unsur-unsur grup V-A dalam Daftar Berkala.
4 nol mutlak (absolute zero) OK temperatur terbanyak yang mungkin.
5 nomor atom (Z) (atomic number) banyaknya proton dalam inti sebuah atom.
6 nomor massa (A) (mass number) jumlah banyaknya proton dan neutron (banyaknya nukleon) dalam inti sebuah atom.
7 non-elektrolit (nonelektrolyte) suatu senyawa yang tidak menghantar kelistrikan secara berarti, dalam keadaan leleh maupun dalam larutan.
8 nonbonding, pasangan elektron (nonbonding electron pair) lihat pasangan menyendiri.
9 nonlogam (nonmetal) suatu unsur yang tak memiliki karakteristik logam secara berarti.
10 normalitas (N; normality) suatu satuan untuk mengukur konsentrasi larutan; ekuivalen zat terlarut/L larutan.
11 nukleat, asam (nucleic acid) suatu polimer yang terdiri dari satu atau dua rantai polinuklida.
12 nuklide sebuah atom yang diperbedakan dari atom lain oleh banyaknya proton dan neutron yang dikandungnya.
Tentang Kamus Kimia

Kamus Kamus Kimia ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Kimia, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.